Skip to content

5 Jam Tangan Dibawah 5 Juta Rupiah Yang Bikin Auto Sultan

Jika kamu punya uang 5 juta untuk membeli jam, berikut adalah pilihan terbaik supaya kamu terlihat seperti sultan.

  1. Tissot PRX Quartz
Tissot PRX (Tissot PRX Powermatic 80)

Jam tangan ini sempat kita sebut pada artikel 5 jam tangan dibawah 2.5 juta yang bikin auto sultan. Dari luar jam ini terlihat sama persis seperti Tissot PRX Powermatic 80 yang mengunakan movement automatic.

Movement: Quartz

Size: 40mm

Harga: 4.8 juta Rupiah

  1. Seiko Flightmaster SNA411
Seiko Flightmaster SNA411 (Breitling Navitimer Chronograph 41)

Jam tangan ini menggunakan bezel yang dilengkapi dengan slide rule yang dapat digunakan untuk perkalian, pembagian, fungsi eksponen, akar, logaritma, dan trigonometri.

Movement: Quartz

Size: 42mm

Harga: 3.6 Juta Rupiah

  1. Timex Q Reissue GMT
Timex Q Reissue GMT (Rolex GMT Master II)

Dengan fitur GMT, jam tangan ini dapat memperlihatkan waktu dari beberapa zona waktu. Sangat cocok untuk dipakai pada saat melakukan perjalanan udara dimana Anda akan melewati berbagai zona waktu.

Movement: Quartz

Size: 38mm

Harga: 3.3 juta Rupiah

  1. Swatch X Omega Mission To The Moon
Swatch X Omega Mission To The Moon (Omega Speedmaster Professional)

Versi bahan Bioceramic dari jam tangan legendaris Omega Speedmaster Professional. Cara yang sangat terjangkau untuk menikmati jam yang serupa dengan jam yang dipakai astronaut NASA.

Movement: Quartz

Size: 42mm

Harga: 3.8 juta Rupiah

  1. Orient Kamasu
Orient Kamasu (Omega Seamaster Diver 300M)

Tahan air sampai kedalaman 200M dan menggunakan movement automatic, sangat terjangkau pada harga 3.3 juta Rupiah.

Movement: Automatic

Size: 41.5mm

Harga: 3.3 juta Rupiah

*Harga yang tercantum adalah harga jam tangan pada saat artikel ditulis

WD

WD

Artikel Lainnya

Mengenal Apa Itu Jam Tangan Microbrand

Dengan kehadiran Internet, cara perusahaan menghasilkan produk dan berinovasi perlahan telah berubah. Jam tangan microbrand adalah salah satu contohnya. Pada artikel ini, kita akan membahas